Pasar Dinoyo merupakan salah satu pasar tradisional di Kota Malang
Meski mall dan supermarket sudah menjamur di Kota Malang, keberadaan pasar tradisional masih cukup penting di kalangan masyarakat. Sebab, pasar ini menjadi salah satu roda penggerak perekonomian masyarakat.
Kota Malang punya pasar tradisional yang terbesar, yakni di Pasar Besar. Selain itu, di beberapa kelurahan juga ada pasar-pasar kecil yang memiliki fungsi yang sama, yaitu sebagai tempat masyarakat bertransaksi jual beli. Berikut ini pasar tradisional yang ada di Kota Malang.
Pasar Rakyat Oro-0ro Dowo
Jalan Guntur No. 20, Kelurahan Oro-0ro Dowo, Kecamatan Klojen, Kota Malang
Pasar Gadang Malang
Jalan Pasar Gadang, Kelurahan Bumiayu, Kecamatan Sukun, Kota Malang
Pasar Klojen
Jalan Cokroaminoto, Kelurahan Klojen, Kecamatan Klojen, Kota Malang
Pasar Blimbing
Jalan Tunggul Wulung, Kelurahan Mojolangu, Kecamatan Blimbing, Kota Malang
Pasar Tawangmangu
Jalan Tawangmangu, No.8, Kelurahan Lowokwaru, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang
Pasar Rakyat Bareng
Jalan Terusan Ijen, Kelurahan Bareng, Kecamatan Klojen, Kota Malang
Pasar Pandanwangi
Jalan Simpang Laksda Adi Sucipto, Kelurahan Pandanwangi, Kecamatan Blimbing, Kota Malang
Pasar Kasin
Jalan IR Rais, Kelurahan Tanjungrejo, Kecamatan Sukun, Kota Malang
Pasar Kebalen
Jalan Zaenal Zakse, No. 28-38, Kelurahan Jodipan, Kecamatan Blimbing, Kota Malang
Pasar Kota Lama
Gang 5, No. 3B, Kelurahan Mergosono, Kecamatan Kedungkandang, Kota Malang
Pasar Sukun
Jalan S. Supriadi, Kelurahan Sukun, Kecamatan Sukun, Kota Malang
Pasar Tlogowaru
Jalan Tlogo Waru, Kelurahan Tlogowaru, Kecamatan Kedungkandang, Kota Malang
Pasar Kedungkandang
Jalan Muharto Timur, Kecamatan Kedungkandang, Kota Malang
Pasar Dinoyo
Jalan MT. Haryono No. 171A, Kelurahan Dinoyo, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang
